PALU, MERCUSUAR – Merupakan generasi pertamadari series J, Yamaha Mio J keluaran tahun 2012 inimasih setia menemani para penggunanya. Dengantagline, ‘lebih Semakin Cepat Semakin Irit. It’s Magic’, merupakan Motor matic dengan mesin injeksi pertamayang dimiliki Yamaha Indonesia. Menjelangpenghujung tahun 2019 banyak pengguna yang tetapbertahan dengan motor in, khususnya anak muda.
Berikut uangkapan cerita mengenai fitur dari penggunaYamaha Mio J :
Maharani Maisarah (22). Mahasiswi disalah satuperguruan tinggi yang ada di Palu ini, telahmenggunakan Yamaha Mio J selama 7 tahunmengatakan masih sangat nyaman menggunakanYamaha Mio J meski telah 7 tahun menggunakannya.
Alasan mengapa ia sangat nyaman menggunakanmotor ini karena, motor ini sangat irit, body-nya yang ramping dan tarikan gasnya yang halus. Fitur yang paling menguntungkan baginya yaitu,selain irit, Yamaha Mio J memiliki mesin yang awet dan halus. Apalagi body-nya yang ramping, sangatmenguntungkan bagi pengguna motor yang memilikitubuh mungil sepertinya, maka dari itu ia sangatnyaman menggunakan motor Yamaha Mio J. MG3