SMPN 3 PALU, Masuk 10 Besar Kemah Bela Negara Tingkat Nasional 33 Provinsi

SMPN 3 Palu kembali membuktikan prestasinya dengan berhasil masuk 10 besar Kemah Bela Negara Tingkat Nasional yang diikuti oleh 33 provinsi di Indonesia. Kegiatan tersebut dilaksanakan di Kalimatan Selatan selama dua minggu. Pada ajang tersebut mereka menjadi perwakilan Provinsi Sulawesi Tengah, dengan mengirimkan delapan siswanya dan satu guru pendamping yang bernama Marthen Sampara, SE., S.Pd. Pada lomba tersebut mereka berhasil meraih juara 3 Subcamp yang berhasil mengalahkan sejumla provinsi lainnya, di antaranya, DKI Jakarta, Jatim, Kaltim, Bengkulu dan DI Jogjakarta.UTM

Pos terkait