Danrem 132/Tdl Tanam Jagung di Donggala

Danrem 132Tdl Tanam Jagung di Donggala-80a2a708
Danrem 132/Tdl, Brigjen TNI Toto Nurwanto  bersama Bupati Donggala, Kasman Lassa melaksanakan penanaman perdana Jagung, di Desa Limboro Kecamatan Benawa Tengah, Kabupaten Donggala, Selasa  (12/7/2022). FOTO: PENREM 132/TDL

DONGGALA, MERCUSUAR – Danrem 132/Tdl, Brigjen TNI Toto Nurwanto  bersama Bupati Donggala, Kasman Lassa melaksanakan penanaman perdana Jagung, Selasa  (12/7/2022) di Desa Limboro Kecamatan Benawa Tengah, Kabupaten Donggala.

Danrem 132/Tdl mengatakan penanaman jagung  ini merupakan salah satu bentuk perhatian dari TNI AD khususnya dalam melakukan pendampingan, baik secara teknis maupun melalui percontohan kepada petani dan masyarakat. P

“Penanaman jagung tersebut diharapkan pula mampu memberikan dampak yang signifikan terhadap peningkatan ekonomi untuk kesejahteraan rakyat,”ungkap Danrem. 

Sementara itu, Bupati Donggala Kasman merasa bangga dan terima kasih kepada TNl khususnya Korem 132/Tdl dan jajarannya yang telah memotivasi dan aktif membantu masyarakat dalam mengatasi kesulitan Rakyat. Khususnya mewujudkan bidang ketahanan pangan. IKI

Pos terkait